Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Kota Surabaya

Kumpulan Produk Hukum & Informasi Hukum Kota Surabaya

Kata Pengantar

Situs ini dibuat sebagai sarana penyebarluasan Produk Hukum berbasis internet dengan memanfaatkan teknologi informasi. Dengan demikian diharapkan jajaran Pemerintah Kota Surabaya, masyarakat dan semua pihak yang mengakses website ini dapat mengambil manfaat dari layanan yang tersedia.

Sidharta Praditya Revienda Putra, S.H., M.H.
Kepala Bagian Hukum dan Kerjasama

Peraturan Terbaru

PERATURAN DAERAH

PERDA Nomor 7 Tahun 2023 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah.

PERDA Nomor 6 Tahun 2023 tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2023.

PERDA Nomor 4 Tahun 2023 tentang Kepemudaan.

PERDA Nomor 3 Tahun 2023 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 6 Tahun 2011 tentang Penyelenggaraan Perlindungan Anak.

PERDA Nomor 2 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran.

PERATURAN WALIKOTA

PERWALI Nomor 23 Tahun 2024 tentang Perubahan atas Peraturan Walikota Surabaya Nomor 71 Tahun 2021 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Dinas Kesehatan Kota Surabaya.

PERWALI Nomor 21 Tahun 2024 tentang Penerimaan Peserta Didik Baru Jenjang Taman Kanak-Kanak Negeri, Sekolah Dasar Negeri dan Sekolah Menengah Pertama Negeri.

PERWALI Nomor 19 Tahun 2024 tentang Pembebasan Sanksi Administratif Retribusi Pemakaian Tanah kepada Masyarakat Pemegang Izin Pemakaian Tanah dalam Rangka Memperingati Hari Kartini.

PERWALI Nomor 18 Tahun 2024 tentang Perubahan Keenam atas Peraturan Walikota Surabaya Nomor 45 Tahun 2019 tentang Petunjuk Teknis Pemberian Hibah Biaya Pendidikan Daerah.

PERWALI Nomor 17 Tahun 2024 tentang Perubahan atas Peraturan Walikota Surabaya Nomor 51 Tahun 2023 tentang Peraturan Pelaksanaan Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor 1 Tahun 2023 tentang Perdagangan dan Perindustrian di Bidang Pasar Rakyat.

KEPUTUSAN WALIKOTA

KEPWALI Nomor 100.3.3.3/107/436.1.2/2023 Tahun 2023 tentang Akronim Nomenklatur Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Kota Surabaya.

KEPWALI Nomor 100.3.3.3/197/436.1.2/2023 Tahun 2023 tentang Penetapan Berakhirnya Status Pandemi Corona Virus Disease 2O19 (Covid-19) di Kota Surabaya.

KEPWALI Nomor 100.3.3.3/197/436.1.2/2023 Tahun 2023 tentang Penetapan Berakhirnya Status Pandemi Corona Virus Disease 2O19 (Covid-19) di Kota Surabaya.

KEPWALI Nomor 100.3.3.3/282/436.1.2/2023 Tahun 2023 tentang Masterplan Smart City Kota Surabaya.

KEPWALI Nomor 100.3.3.3/91/436.1.2/2023 Tahun 2023 tentang Kode Wilayah untuk Tata Kearsipan di Lingkungan Pemerintah Kota Surabaya.

Grafik Produk Hukum Daerah

Koleksi Monografi Hukum

Link Portal