Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Kota Surabaya

Kumpulan Produk Hukum & Informasi Hukum Kota Surabaya

Kata Pengantar

Situs ini dibuat sebagai sarana penyebarluasan Produk Hukum berbasis internet dengan memanfaatkan teknologi informasi. Dengan demikian diharapkan jajaran Pemerintah Kota Surabaya, masyarakat dan semua pihak yang mengakses website ini dapat mengambil manfaat dari layanan yang tersedia.

Dr. Sidharta Praditya Revienda Putra, S.H., M.H.
Kepala Bagian Hukum dan Kerjasama

Peraturan Terbaru

PERATURAN DAERAH

PERDA Nomor 2 Tahun 2024 tentang Percepatan Penanggulangan Kemiskinan.

PERDA Nomor 1 Tahun 2024 tentang Pelestarian dan Pengelolaan Cagar Budaya.

PERDA Nomor 08 Tahun 2023 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2024.

PERDA Nomor 7 Tahun 2023 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah.

PERDA Nomor 6 Tahun 2023 tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2023.

PERATURAN WALIKOTA

PERWALI Nomor 45 Tahun 2024 tentang Teknis Pemberian Gaji Ketiga Belas yang Bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun 2024.

PERWALI Nomor 43 Tahun 2024 tentang Pelaksanaan Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2023 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah pada Retribusi Jasa Usaha.

PERWALI Nomor 42 Tahun 2024 tentang Penambahan Detail Rincian Objek Pelayanan Kesehatan pada Badan Layanan Umum Daerah Pusat Kesehatan Masyarakat pada Dinas Kesehatan Kota Surabaya.

PERWALI Nomor 39 Tahun 2024 tentang Penetapan dan Penegasan Batas Wilayah Kelurahan di Kecamatan Sambikerep, Kecamatan Lakarsantri dan Kecamatan Pabean Cantian dalam Wilayah Kota Surabaya.

PERWALI Nomor 37 Tahun 2024 tentang Penambahan Detail Rincian Objek Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum dan Parkir Tempat Khusus Parkir pada Badan Layanan Umum Daerah Unit Pelaksana Teknis Parkir Tepi Jalan Umum pada Dinas Perhubungan Kota Surabaya.

KEPUTUSAN WALIKOTA

KEPWALI Nomor 100.3.3.3/124/436.1.2/2024 Tahun 2024 tentang Tim Penyusunan Standar Harga Satuan Belanja Daerah Kota Surabaya.

KEPWALI Nomor 100.3.3.3/91/436.1.2/2024 Tahun 2024 tentang Penghapusan Sanksi Administratif Berupa Denda dan/atau Bunga atas Keterlambatan Penyampaian Surat Pemberitahuan Pajak Daerah dan/atau Keterlambatan Pembayaran Pajak Barang dan Jasa Tertentu, Pajak Reklame dan Pajak Air Tanah dalam Rangka Hari Jadi Kota Surabaya ke 731.

KEPWALI Nomor 100.3.3.3/62/436.1.2/2024 Tahun 2024 tentang Penetapan Pemenang Pelaksana Gotong Royong Terbaik Kota Surabaya Tahun 2024.

KEPWALI Nomor 100.3.3.3/197/436.1.2/2023 Tahun 2023 tentang Penetapan Berakhirnya Status Pandemi Corona Virus Disease 2O19 (Covid-19) di Kota Surabaya.

KEPWALI Nomor 100.3.3.3/282/436.1.2/2023 Tahun 2023 tentang Masterplan Smart City Kota Surabaya.

Grafik Produk Hukum Daerah

Koleksi Monografi Hukum

Link Portal