TATA CARA PELAYANAN PEMAKAIAN TANAH - IPT - SSW |
2024 |
PERWALI KOTA SURABAYA NO. 28, BD 2024 / NO. 29 : 27 HLM |
Peraturan Walikota TENTANG Tata Cara Pelayanan Pemakaian Tanah |
ABSTRAK |
- |
sehubungan dengan telah berlakunya Peraturan Walikota Surabaya Nomor 52 Tahun 2023 tentang Perizinan dan Non Perizinan Di Kota Surabaya sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Walikota Surabaya Nomor 24 Tahun 2024 |
|
- |
UU NO 5 TH 1960 ; PP NO 27 TH 2014 ; PERKA-BPN NO 3 TH 1997 ; PERDA NO 12 TH 2014 ; PERWALI NO 52 TH 2023. |
|
- |
mengatur tata cara pelayanan pemakaian tanah di Kota Surabaya, mencakup pemberian, pemutihan, perpanjangan, pengalihan, pemecahan, dan penggabungan Izin Pemakaian Tanah (IPT). Proses permohonan dilakukan secara elektronik melalui sistem Surabaya Single Window (SSW), dan IPT yang diterbitkan sebelumnya tetap berlaku hingga masa berlakunya habis. |
CATATAN |
- |
Peraturan Walikota ini mulai berlaku pada tanggal 15 Maret 2024 |
|
- |
Jumlah halaman : 27 hlm |